Tuesday , 25 September 2018
Home / News / Kementerian

Kementerian

Kementerian

Kumpulkan Komunitas Kominfo, Bahas Pemulihan Jaringan dan Aksi Kemanusiaan

Jakarta, Kominfo —  Pemulihan jaringan telekomunikasi yang terdampak bencana gempa 7.0 SR di Lombok, sesuai perkembangan terkini, dibahas dalam  Rapat  Koordinasi Dukungan Sektor Kominfo untuk Korban Bencana.  Rapat diselengarakan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika dihadiri seluruh perwakilan operator seluler, lembaga penyiaran, dan asosiasi lembaga penyiaran. “Selain langkah pemulihan yang dilakukan seluruh stakeholders kita …

Read More »

Menkominfo Pastikan Kesiapan Sistem TI Asian Games

  Jakarta, Kominfo – Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Rudiantara memastikan sistem teknologi informasi (TI) untuk Asian Games 2018 sudah siap, setelah meninjau kesiapan sejumlah venue. “Tadi meninjau kesiapan tempat untuk BMX, hoki, tenis, praktis sudah siap semua. Terus juga meninjau TI-nya,” kata Menkominfo di Jakarta, Jumat (29/6/2018). Mendampingi Wakil Presiden …

Read More »

Menkominfo Pastikan Kesiapan Sistem TI Asian Games

Jakarta, Kominfo – Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Rudiantara memastikan sistem teknologi informasi (TI) untuk Asian Games 2018 sudah siap, setelah meninjau kesiapan sejumlah venue. “Tadi meninjau kesiapan tempat untuk BMX, hoki, tenis, praktis sudah siap semua. Terus juga meninjau TI-nya,” kata Menkominfo di Jakarta, Jumat (29/6/2018). Mendampingi Wakil Presiden Jusuf …

Read More »

Bahas Sinergi Asian Games dan Asian Paragames 2018

Jakarta, Kominfo – Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara menghadiri Rapat Tingkat Menteri (RTM) yang membahas tentang sinergitas penyelenggaraan Asian Games dan Asian Para Games 2018 (AG dan APG 2018) di Kantor Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, Jakarta, Rabu (06/06/2018). Dalam rapat yang dipimpin oleh Menko PMK Puan Maharani …

Read More »

Pembiayaan Mikro Jadi Solusi Mudah Permodalan Nelayan

Permodalan kerap kali menjadi kendala bagi masyarakat nelayan. Sulitnya akses, persyaratan yang berbelit-belit hingga ketidaktahuan masyarakat tentang lembaga pendanaan menjadi beberapa faktor nelayan enggan mengurus kredit bergulir. Ketergantungan nelayan terhadap permodalan mandiri, penyisihan keuntungan usaha, meminjam dari anggota keluarga ataupun dari sumber keuangan informal lainnya masih sangat tinggi terjadi di …

Read More »

Siapkan Talenta Coding, Menkominfo Apresiasi DACSA

Menteri Kominfo Rudiantara menjelaskan mengenai pelajaran Coding yang dibutuhkan di Indonesia dalam peluncuran DACSA Sopo Del Tower Jakarta, Kamis (31/05/2018) pagi. – (DPS)   Jakarta, Kominfo – Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara mengapresasi peluncuran Del Arrbey Coding and Startup Academy (DACSA) untuk memenuhi kebutuhan talenta sumberdaya manusia (SDM) dalam hal pemrograman atau coding. Menurutnya, saat ini Indonesia …

Read More »

Tegaskan Keberpihakan, Pemerintah Pastikan Akses Internet Broadband Memadai di seluruh Indonesia

Jakarta, Kominfo – Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara menegaskan kembali mengenai kebijakan keberpihakan Pemerintah Republik Indonesia untuk menyediakan akses infrastruktur dan jaringan telekomunikasi yang memadai di seluruh Indonesia.  “Kepada teman-teman, saudara, terutama di daerah yang infrastrukturnya belum mamadai, jaringan telekomunikasinya belum memadai, tidak usah khawatir, pemerintah mempunyai kebijakan keberpihakan,” katanya dalam …

Read More »

Kunjungi Gelar Kabel Laut di Perairan Tateli, Menkominfo Pastikan Palapa Ring Tengah Selesai September 2018

Minahasa, Kominfo – Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara menyatakan Palapa Ring Tengah akan dapat selesai September tahun ini dan bisa beroperasi Tahun 2019. Namun, ia meminta bantuan Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara untuk memastikan dukungan perizinan. “Ini ada kelambatan untuk Palapa Ring Tengah, sengaja saya datang agar ada kapal untuk memasang. …

Read More »

Libatkan Anak Bangsa Terbaik dalam Pembukaan Asian Games 2018

Jakarta, Kominfo – Kesuksesan penyelenggaraan Asian Games jelas menjadi konsentrasi utama bangsa Indonesia dalam menunjukkan kehebatan anak bangsa dalam menyelenggarakan event prestisius berskala internasional. Direktur Pembukaan dan Penutupan Asian Games 2018, Herty Purba menjelaskan putra-putri terbaik bangsa ini terpilih menjadi mitra penyelenggaraan Asian Games, bahkan komposisinya sekitar 90% dari total mitra khusus …

Read More »

Sudah Siap, Menko Perekonomian Berharap Bulan Ini ‘Online Single Submission’ Diluncurkan

              Jakarta, Kominfo – Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian, Darmin Nasution, memastikan bahwa kementerian dan lembaga (K/L) dan pemerintah daerah (Pemda) sudah siap melaksanakan sistem perizinan terintegrasi melalui Online Single Submission (OSS). Diharapkan, sistem tersebut bisa di-launching pada bulan ini. Menurut Darmin, dalam Online Single Submission itu ada 3 …

Read More »